Nikah itu bukan sekadar
ijab kabul, tapi perjanjian
seumur hidup yang mesti
dipegang teguh.
Pepatah Betawi
Dengan mengucap puji dan syukur kepada Allah SWT, kami bermaksud mengundang Anda untuk dapat menghadiri acara pernikahan kami yang akan dilaksanakan pada:
Sabtu, 10 Jan 2025
08.00 WIB s/d selesai
Lokasi
Gedung Pixel Hall
Jl. Sriwijaya XII/04 Jember, Jawa Timur
Hari dan Tanggal
Sabtu, 10 Jan 202x
Waktu
10.00 - 13.00 WIB
Lokasi
Gedung Pixel Hall
Jl. Sriwijaya XII/04 Jember, Jawa Timur
Love Story
2015
Kami pertama kali bertemu satu sama lain di sebuah acara peminatan di kampus. Kami berkenalan karena kami menjadi perwakilan masing-masing divisi kegiatan yang kami selenggarakan.
2019
Setelah lama tidak bertemu akhirnya kami bertemu kembali di sebuah acara seminar profesional. Kebetulan kami berada di bidang yang sama.
2025
Momen spesial kami akan dimulai dari titik ini, momen kebahagiaan kami bersama membangun keluarga kecil kami. Semoga Allah SWT memberikan keberkahan untuk pernikahan kami.
Tanpa mengurangi rasa hormat, bagi Bapak/Ibu/Saudara/i yang ingin memberikan tanda kasih untuk kami, dapat melalui: